Kamis, 05 Juli 2012

MESIN ATM PERTAMA DI DUNIA

Ini adalah mesin Atm pertama di dunia yang dibuat oleh Luther George Simjian . Ketika Simjian menawarkan ide untuk membuat pelanggan Bank melakukan transaksi finansial tanpa bertemu dengan teller, ia diragukan banyak orang. Ia tidak kenal menyerah, pada tahun 1939, simjian mendaftarkan 20 hak paten yang berkaitan dengan perangkat temuan barunya tersebut.



Dia juga menawarkan temuaannya kepada sebuah perusahaan besar yang sekarang dikenal dengan nama  Citicorp. Enam bulan kemudian, Citicorp merespons tawaran Simjian. Penemuan Simjian yang pada awalnya diragukan, kini telah membantu banyak orang dengan hadirnya kemudahan melalui mesin ATM.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar